FGD Pengendalian Inflasi - Berita dan Siaran Pers - Badan Pusat Statistik Kota Denpasar

Telah Rilis! Publikasi Indeks Pembangunan Manusia Kota Denpasar 2024, klik di sini.

Maklumat Pelayanan lihat di sini.

April 2025, Kota Denpasar tercatat mengalami Inflasi setinggi 2,69  persen (year on year) dan setinggi 0,69 persen (month to month).

FGD Pengendalian Inflasi

FGD Pengendalian Inflasi

13 Maret 2023 | Kegiatan Statistik Lainnya



Rabu, 8 Maret 2023, bertempat di ruang Bali CEB Bank Indonesia KPw Bali, Kepala BPS Kota Denpasar Eman Sulaeman berkesempatan menjadi Narasumber FGD Pengendalian Inflasi yang diselenggarakan Bank Indonesia KPw Bali. FGD dibuka oleh Deputi BI KPw. Bali, Ibu G.A. Diah Utari, dilanjutkan paparan Asisten Deputi BI KPw Bali.
.
Pada kesempatan berikutnya, Kepala BPS Kota Denpasar Eman Sulaeman, menyampaikan paparan tentang tantangan dan langkah² strategis pengendalian inflasi khususnya menjelang Hari Raya Nyepi Tahun Baru Çaka 1945 dan Ramadhan 1444H yang hampir bersamaan.
.
Diskusi dua arah Tim BI KPw. Bali dan Tim BPS Kota Denpasar berjalan lancar dan hangat.
.
Rencananya, resume FGD segera ditindaklanjuti dalam rapat TPID Kota Denpasar yang akan dilaksanakan Bank Indonesia KPw Bali, Selasa, 14 Maret 2023.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kota Denpasar (Statistics of Denpasar Municipality)Jl. Mulawarman No.11

Denpasar 80111

Telepon: (0361) 418770 Fax: (0361) 434326Email : bps5171@bps.go.id

 https://www.facebook.com/bpsdenpasar  

 https://twitter.com/bpsdenpasar

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik